Mari Mengenali Penyakit Jantung yang Sering Dijumpai


Mari Mengenali Penyakit Jantung yang Sering Dijumpai

Jantung adalah organ vital yang tidak pernah berhentu bekerja, memiliki tugas untuk memompa darah keseluruh tubuh. Kesehatan jantung sangatlah penting, agar mendapatkan tubuh yang sehat dan dapat hidup lebih lama anda harus menjaga kesehatan jantung dari berbagai penyakit.

Anda perlu mengenali penyakit jantung yang sering kali dijumpai, berikut ini adalah mari mengenali penyakit jantung yang sering dijumpai.

Mari Mengenali Penyakit Jantung yang Sering Dijumpai


1. Penyakit jantung coroner

Penyakit jantung coroner adalah penyempitan pada pembuluh dara koroner atau yang sering dikenal dengan penyakit jantung koroner. Penyakit ini adalah jenis yang paling banyak ditakuti oleh banyak orang, karena sewaktu pembulu darah koroner menyempit oksigen akan menjadi terhambat dan tidak dapat mengalir ke sel sel otot jantung.

Dengan tidak adanya oksigen jantung bisa mengalami gangguan fungsi yang sangat bahaya bagi tubuh.

2. Gangguan katup jantung

Jantung pada setiap orang terdiri dari empat ruangan utama empat katup yang berfungsi sebagai pintu, dalam kondisi normal. Gangguan katup pada jantung bisa menyebabkan tekanan salah satu ruang jantung lebih meningkat dan menimbulkan gejala sesak napas ditambah lagi lebih mudah capek.

Gangguan ini biasanya disebabkan oleh kelainan bawaan infeksi, tekanan darah tinggi,
komplikasi dari penyakit jantung koroner, dan akibat proses penuaan.

 3. Penyakit jantung bawaan

Penyakit jantung bawaan adalah penyakit yang biasanya disebabkan oleh kelainan yang dibawa sejak lahir, seperti kelainan pada sekat atau dinding ruang jantung atau defek Septum Atrium, defek Septum Ventrikel, dan duktus arteriosus paten. Selain itu beberapa dari penyakit jantung bawaan yang disebabkan gangguan pembentukan saat masih dalam keadaan janin.

4. Gangguan irama jantung

Dalam kondisi normal dam pada umumnya, jantuk berdetak dengan ritme teratur. Tetapi pada ganguan irama jantung, jetak jantung menjadi tidak beraturan. Dan biasanya gangguan ini dapat menyebabkan stroke mendadak, gangguan irama jantung biasanya disebabkan oleh kelainan yang dibawa sejak lahir.


Demikian mari mengenali penyakit jantung yang sering dijumpai. Semoga dapat menambah wawasan kita semua serta dapat membantu anda dalam menjaga kesehatan jantung.  (Halaman utama)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel